Program Kerja
Pemerintah Desa Sogo Menyalurkan BLT-DD Bulan April Tahun 2022
Pemerintah Desa Sogo Menyalurkan BLT-DD Bulan April Tahun 2022
Pada Tanggal, 12 April 2022 Desa Sogo Kembali Menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) DD Bertempet di Kantor Desa Sego Dengan Jumlah KPM Sebanyak 79 KPM di mana masing - masing KPM Menerima Rp. 300.000,-.